O2SN SMP Kutim, Ajang Seleksi dan Wadah Pengembangan Atlet Muda

Selasa, 20 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANGATTAKU – Sekretaris Dinas Pendidikan dan Kebudayaan () Timur, Irma Yuwinda, menegaskan bahwa Olimpiade Olahraga Siswa Nasional () tingkat Sekolah Menengah Pertama () memiliki tujuan utama dalam menggali potensi serta bakat siswa yang memiliki potensi untuk berprestasi dalam bidang olahraga. Dalam sambutannya pada Selasa, 20 Juni 2023, di Gedung Olahraga (GOR) Kudungga, Kecamatan , Irma menyampaikan bahwa O2SN juga berfungsi sebagai ajang seleksi bagi atlet untuk mewakili Provinsi Timur (Kaltim) dalam kompetisi serupa di tingkat provinsi.

Sekretaris Disdikbud , Irma Yuwinda. (*/ ist)

Dalam tema “Merdeka Berprestasi Talenta Olahraga Menginspirasi,” Irma Yuwinda mengungkapkan komitmen penuh Disdikbud dalam mendukung atlet-atlet berprestasi dari Kutai Timur. Diharapkan para atlet mampu meraih prestasi dan terpilih untuk mewakili Kaltim dalam ajang nasional. “Setelah melalui seleksi di Kutim dan meraih prestasi di tingkat provinsi, kami akan memberikan dukungan hingga tingkat nasional,” ungkap Irma.

Irma Yuwinda memberi kepada 36 atlet yang berasal dari 13 Kecamatan, yang akan bertanding dalam 5 cabang olahraga, yakni Atletik, Renang, Karate, Pencak Silat, dan Badminton, agar memiliki rasa percaya diri jika terpilih mewakili Kutai Timur. Ia juga mengajak para atlet untuk menjunjung sportivitas dan tidak minder jika bersaing dengan daerah lain. “Ingat lagu ‘Meraih Bintang’, kalau menang berprestasi, kalau kalah jangan frustasi. Jalan kalian masih panjang,” kata Irma.

Irma memiliki keyakinan bahwa Kutai Timur, dengan luas wilayah yang setara dengan Provinsi Jawa Barat dan Banten, memiliki bibit-bibit unggul yang mampu menjadi kebanggaan daerah dalam setiap cabang olahraga. Dukungan fasilitas olahraga yang disediakan pemerintah dapat dimanfaatkan secara optimal untuk meningkatkan prestasi olahraga ke tingkat yang lebih tinggi.

Baca Juga  Pemkab Bersama DPRD Kutai Timur Sepakati KUA-PPAS TA 2025

“Olahraga memiliki peran penting bagi anak-anak, selain memberikan manfaat fisik yang lebih sehat dan bugar, juga membentuk bekal positif untuk masa depan mereka,” tambahnya.

O2SN SMP Kutim bukan hanya sekadar kompetisi olahraga, tetapi juga merupakan wadah untuk menumbuhkan semangat juang, mengasah kemampuan atletik, dan memupuk karakter positif melalui persaingan yang sehat. Pemilihan bakat-bakat potensial dalam ajang ini merupakan langkah awal menuju puncak prestasi olahraga, dan Irma Yuwinda sebagai perwakilan Disdikbud Kutim, menjadikan moment ini sebagai bagian penting dari perkembangan siswa di bidang olahraga. (ADV01/ STAPER)

600Dibaca

Berita Terkait

Pemkab Kutim Siapkan 57 Titik Dapur untuk Program Makan Siang Gratis
Ketua Dekranasda Kutai Timur: Tenun ATBM Miliki Potensi Ekonomi Tinggi
Disperindag Kutai Timur Genjot Ekonomi Kreatif Lewat Workshop Tenun ATBM
Perkuat Identitas Budaya Lokal, Bupati Kutai Timur Dorong Inovasi Tenun ATBM
Cabor Akuatik Kutai Timur Gelar Sprint Race II dan Coaching Clinic 2024
Bupati Kutai Timur: Anak Muda Adalah Masa Depan Pariwisata Daerah
Dispar Gelar Gala Premier dan Kompetisi Seni, 49 Kreator Muda Kutai Timur Unjuk Karya
Transformasi Digitalisasi Desa, 170 Tenaga IT dari 5 Kecamatan Dapat Peningkatan Kapasitas

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:23 WITA

Pemkab Kutim Siapkan 57 Titik Dapur untuk Program Makan Siang Gratis

Rabu, 11 Desember 2024 - 12:21 WITA

Ketua Dekranasda Kutai Timur: Tenun ATBM Miliki Potensi Ekonomi Tinggi

Rabu, 11 Desember 2024 - 10:08 WITA

Disperindag Kutai Timur Genjot Ekonomi Kreatif Lewat Workshop Tenun ATBM

Rabu, 11 Desember 2024 - 08:21 WITA

Perkuat Identitas Budaya Lokal, Bupati Kutai Timur Dorong Inovasi Tenun ATBM

Minggu, 8 Desember 2024 - 15:17 WITA

Cabor Akuatik Kutai Timur Gelar Sprint Race II dan Coaching Clinic 2024

Berita Terbaru

Politik & Pemerintahan

Dinas TPHP Kutim Optimalkan Ketahanan Pangan Jelang Ramadan dan Idulfitri

Rabu, 12 Feb 2025 - 00:08 WITA

Politik & Pemerintahan

Tak Tanggung-tanggung! DTPHP Kutai Timur Alokasikan 3 Miliar Bina Petani Lokal

Selasa, 11 Feb 2025 - 14:29 WITA

PEMKAB KUTIM

Pemkab Kutim Siapkan 57 Titik Dapur untuk Program Makan Siang Gratis

Selasa, 11 Feb 2025 - 14:23 WITA