Faizal Rachman Tekankan Pentingnya Peningkatan SDM Guru di Kutim

Senin, 1 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANGATTAKU (DPRD) Timur (Kutim) terus mendorong pemerintah daerah untuk meningkatkan kualitas infrastruktur dan sumber daya manusia (SDM) di sektor . Dorongan ini disampaikan oleh anggota , , saat diwawancarai beberapa waktu lalu.

Faizal menekankan pentingnya perbaikan infrastruktur pendidikan yang saat ini dinilai sudah tidak memadai. Ia menyoroti bahwa anggaran untuk pembenahan tersebut sebenarnya sudah tersedia, sehingga tidak ada alasan untuk menunda-nunda perbaikan.

“Saya selalu mendorong pembangunan infrastruktur pendidikan kita menjadi lebih baik,” kata Faizal Rachman. “Infrastruktur yang sudah tidak layak harus segera diganti dengan yang lebih baik, apalagi anggarannya sudah ada,” tambah politisi tersebut.

Selain itu, Faizal juga menekankan pentingnya peningkatan sekolah di Kutim. Menurutnya, sekolah-sekolah di , mulai dari Pendidikan Anak Usia Dini (), Sekolah Dasar (), Sekolah Menengah Pertama (SMP), hingga Sekolah Menengah Atas (SMA), harus berupaya mencapai akreditasi dengan nilai A.

“Yang diharapkan tentunya adalah sekolah-sekolah di Kutim memiliki akreditasi A. Untuk mencapai hal tersebut, pembenahan infrastruktur dan peningkatan kualitas SDM, khususnya para guru, sangat diperlukan,” tutup Faizal Rachman. (AD01/ DPRD)

385Dibaca

Berita Terkait

Disperindag Kutai Timur Temukan Ketidaksesuaian Takaran Minyakita
Pemkab Kutim Siapkan 57 Titik Dapur untuk Program Makan Siang Gratis
DPRD Kutim Tetapkan ARMY Sebagai Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2024
Prosedur Pemberhentian Bupati dan Wakil Bupati Kutai Timur Dibahas dalam Rapat Paripurna DPRD
DPRD Kutim Gelar Rapurna Bahas Laporan Hasil Reses
Ketua Dekranasda Kutai Timur: Tenun ATBM Miliki Potensi Ekonomi Tinggi
Disperindag Kutai Timur Genjot Ekonomi Kreatif Lewat Workshop Tenun ATBM
Perkuat Identitas Budaya Lokal, Bupati Kutai Timur Dorong Inovasi Tenun ATBM

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 19:16 WITA

Disperindag Kutai Timur Temukan Ketidaksesuaian Takaran Minyakita

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:23 WITA

Pemkab Kutim Siapkan 57 Titik Dapur untuk Program Makan Siang Gratis

Kamis, 16 Januari 2025 - 22:36 WITA

DPRD Kutim Tetapkan ARMY Sebagai Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2024

Rabu, 15 Januari 2025 - 23:23 WITA

Prosedur Pemberhentian Bupati dan Wakil Bupati Kutai Timur Dibahas dalam Rapat Paripurna DPRD

Jumat, 10 Januari 2025 - 19:51 WITA

DPRD Kutim Gelar Rapurna Bahas Laporan Hasil Reses

Berita Terbaru

Ekonomi & Kesehatan

Disperindag Kutai Timur Temukan Ketidaksesuaian Takaran Minyakita

Selasa, 11 Mar 2025 - 19:16 WITA

Politik & Pemerintahan

Dishub Kutai Timur Akan Tertibkan Operasional Bus Karyawan Sesuai Regulasi

Senin, 10 Mar 2025 - 18:16 WITA