Sangattaku

Hari Lahir Pancasila, Bupati Kutai Timur Ajak Perkokoh Persatuan Bangun Kutai Timur

SANGATTAKUĀ – Bupati Timur didampingi , Kasmidi Bulang beserta jajaran Forkopimda mengikuti jalannya Peringatan , di Ruang Meranti, Kantor , Selasa, (01/06/2021).

Bertindak sebagai Inspektur Upacara, Presiden RI Joko Widodo mempimpin upacara secara virtual serentak di seluruh Indonesia, mengajak seluruh elemen bangsa untuk tetap berpedoman dan mengokohkan nilai-nilai dalam kehidupan.

Disampaikan pula oleh Jokowi, Indonesia adalah bangsa yang besar telah melayari berbagai zaman dengan berpedoman kepada nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila. Olehnya itu, dirinya berharap agar nilai-nilai Pancasila ini tetap jadi pedoman untuk melewati masa-masa sulit di tengah Covid-19.

Selepas mengikuti upacara, Bupati Timur Ardiansyah Sulaiman mengajak seluruh elemen masyarakat untuk menjadikan momentum Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2021 ini, untuk lebih memperkokoh persatuan membangun bangsa dan negara Indonesia khususnya di Kabupaten Kutai Timur.

Ardiansyah Sulaiman berharap, nilai-nilai Pancasila sebagai ideologi bangsa diterapkan dan menjadi pedoman dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan bernegara.

Baca Juga  Penghujung Tahun, Adi Sutianto Ingatkan Terkait Pengerjaan Proyek Pemkab