Bupati Kutai Timur Letakkan Batu Pertama Pembangunan Pasar Rakyat Sepaso, Pusat Ekonomi Baru Bengalon

Jumat, 13 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANGATTAKU – Pembangunan pusat baru di Kecamatan , Kabupaten resmi dimulai dengan peletakan batu pertama Pasar Rakyat Sepaso oleh Sulaiman pada Jumat (13/12/2024). Proyek strategis yang dibangun di atas 1,10 hektare ini menelan anggaran tahap awal sebesar Rp 6 miliar dari total anggaran Rp 23 miliar.

“Pasar tradisional memainkan peran penting dalam menggerakkan roda . Dengan hadirnya Pasar Sepaso, pemerintah berharap dapat memfasilitasi perdagangan yang lebih modern, tertib serta nyaman bagi pedagang maupun pembeli,” ungkap Bupati Ardiansyah dalam sambutannya.

Di hadapan Kepala Disperindag Nora Ramadhani, Plt Ahmad Rasyidi, dan undangan lainnya, Bupati menekankan pentingnya kelengkapan fasilitas pasar yang memenuhi standar dan kebersihan. “Saya mengajak seluruh pihak untuk mendukung pembangunan ini hingga tuntas serta menjaga keberlangsungan pasar ini. Saya juga ingin agar data jumlah kios segera tersedia. Dan pasar ini benar-benar menjadi pusat transaksi ekonomi yang aktif,” tegasnya.

Plt Camat Bengalon, Ahmad Rasyidi, menjelaskan bahwa pembangunan tahap pertama telah dimulai sejak awal November 2024. “Harapan masyarakat Bengalon, pasar ini dapat selesai pada awal tahun 2025. Kami juga berharap pembangunan pasar ini dapat terus berjalan hingga rampung, agar masyarakat bisa segera memanfaatkannya,” ujarnya.

Kepala , Nora Ramadani, menambahkan detail teknis pembangunan, dimana tahap pertama menggunakan konstruksi rangka baja ringan. “Kami berharap pembangunan ini tidak hanya menjadi sarana perdagangan, tetapi juga meningkatkan standar ekonomi masyarakat Bengalon,” jelasnya. (*/)

567Dibaca

Berita Terkait

Semarak Ramadan, HMI Sangatta Gelar Lomba Islami dan Buka Puasa Bersama
Polres Kutai Timur Gelar Bakti Sosial Ramadan, Bagikan 1.000 Paket Sembako dan Bazar Murah
Polres Kutai Timur Gelar Apel Operasi Ketupat 2025
Dishub Kutai Timur Pastikan Kendaraan Angkutan Umum Aman Jelang Mudik Lebaran
Bupati Kutai Timur Imbau Warga Waspada Jelang Libur Panjang Idul Fitri
Satpol PP Kutim Tegaskan Penutupan THM dan Larangan Penjualan Petasan Selama Ramadan
PLN ULP Sangatta Tanggapi Keluhan Kabel Listrik yang Menggelantung
Kepemimpinan Baru PWI Kalbar, Wawan Suwandi Resmi Menjabat Plt Ketua

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 23:05 WITA

Semarak Ramadan, HMI Sangatta Gelar Lomba Islami dan Buka Puasa Bersama

Jumat, 21 Maret 2025 - 17:58 WITA

Polres Kutai Timur Gelar Bakti Sosial Ramadan, Bagikan 1.000 Paket Sembako dan Bazar Murah

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:23 WITA

Polres Kutai Timur Gelar Apel Operasi Ketupat 2025

Rabu, 19 Maret 2025 - 08:13 WITA

Dishub Kutai Timur Pastikan Kendaraan Angkutan Umum Aman Jelang Mudik Lebaran

Senin, 17 Maret 2025 - 23:58 WITA

Bupati Kutai Timur Imbau Warga Waspada Jelang Libur Panjang Idul Fitri

Berita Terbaru

Ekonomi & Kesehatan

Disperindag dan Polres Kutai Timur Sidak Beras Kemasan 5 Kg

Senin, 24 Mar 2025 - 17:10 WITA

Politik & Pemerintahan

Pemkab Kutim Dorong Transformasi Ekonomi Berbasis Hijau dalam RPJMD 2025-2029

Kamis, 20 Mar 2025 - 21:26 WITA