Bupati Ajak Seluruh Pihak Untuk Berinvestasi, Langkah Awal Kutim Sebagai Superhub IKN

Senin, 13 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANGATTAKUMeski saat ini komoditi batubara masih menjadi yang dominan di Kutai Timur, namun kenyataannya sektor pertambangan batubara tidak masuk dalam cluster Kutai Timur dalam menjadi superhub IKN. Akan hal itu, Bupati Kutai Timur Ardiansyah Sulaiman mengaku telah menyiapkan sektor-sektor lain, semisal pariwisata, pertanian, perkebuan dan lain sebagainya. Hal tersebut disampaikan Ardiansyah Sulaiman sesaat setelah mengikuti prosesi pelantikan 586 ASN dan penyerahan SK Jabatan Fungsional untuk 84 Pegawai pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Bupati Kutai Timur juga mengungkap, saat ini Kawasan Ekonomi Khusus Maloy, tengah disiapkan untuk bisa menjadi kawasan industri hilirisasi, yang diharapkan dapat menaikkan pendapatan daerah, dan juga membuka lapangan kerja yang luas. (AD02/Diskominfo Staper)

961Dibaca

Berita Terkait

Jadi Ujung Tombak Peningkatan Layanan di Akar Rumput, Ardiansyah Sulaiman Jamin Motor Operasional Ketua RT Kutim Aman dari Efisiensi APBD
Antisipasi Lonjakan Permintaan Akhir Tahun, Pemkab Kutim Siapkan Langkah Kontrol Ekonomi
Meski APBD Turun, Bupati Kutim Jamin Program Jaminan Sosial Pekerja Informal Tetap Berjalan
Inovasi ‘Cap Jempol Stop Stunting’ Jadi Kebanggaan Daerah, Ardiansyah Sulaiman Apresiasi Kepala DPPKB
Dukung Penurunan Stunting, Inovasi ‘Cap Jempol Stop Stunting’ Asal Kutim Diharapkan Jadi Pilot Project Nasional
Transparansi Dana RT Dijamin Perbub, Pengawasan Dilakukan Berjenjang
Anggaran BKKD Kutim Naik Signifikan Jadi Rp250 Juta, Bupati Ardiansyah Bantah Tudingan Hambat Pembangunan
Kepala DPPKB Kutim Achmad Junaidi Raih Peringkat 2 Nasional PKN II, Gagas Inovasi ‘Cap Jempol Stop Stunting’

Berita Terkait

Selasa, 2 Desember 2025 - 09:26 WITA

Jadi Ujung Tombak Peningkatan Layanan di Akar Rumput, Ardiansyah Sulaiman Jamin Motor Operasional Ketua RT Kutim Aman dari Efisiensi APBD

Selasa, 2 Desember 2025 - 09:17 WITA

Antisipasi Lonjakan Permintaan Akhir Tahun, Pemkab Kutim Siapkan Langkah Kontrol Ekonomi

Senin, 1 Desember 2025 - 19:59 WITA

Inovasi ‘Cap Jempol Stop Stunting’ Jadi Kebanggaan Daerah, Ardiansyah Sulaiman Apresiasi Kepala DPPKB

Senin, 1 Desember 2025 - 19:45 WITA

Dukung Penurunan Stunting, Inovasi ‘Cap Jempol Stop Stunting’ Asal Kutim Diharapkan Jadi Pilot Project Nasional

Senin, 1 Desember 2025 - 17:11 WITA

Transparansi Dana RT Dijamin Perbub, Pengawasan Dilakukan Berjenjang

Berita Terbaru