Bimtek PBD Tahap III: Disdikbud Kutim Dorong Satuan Pendidikan Tingkatkan Efektivitas Pengelolaan Data

Kamis, 16 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANGATTAKU – Kamis (16/11/2023) pagi, dan Kebudayaan () Kabupaten () terus menghadirkan inovasi dengan menggelar kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Perencanaan Berbasis Data (PBD) Satuan Pendidikan Tahap III. Acara yang diselenggarakan di Kota Bangun Ballroom Hotel Selyca ini dibuka oleh Kabid Pembinaan dan PNF Disdikbud Kutim, Achmad Junaidi, yang mewakili Kepala Disdikbud Kutim, . Bimtek ini menghadirkan narasumber berkompeten, termasuk Direktur Trustco, dr. Yuliansyah, dan diikuti oleh perwakilan seluruh Satuan Pendidikan di Kutim.

Pengalungan tanda peserta oleh Kabid Disdikbud Kutim, Achmad Junaidi sebagai penanda Bimtek resmi dibuka. (*/ist)

Dalam sambutannya, Achmad Junaidi menjelaskan bahwa kegiatan Bimtek PBD ini dilaksanakan berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan dan Permendikbudristek Nomor 9 Tahun 2022 tentang Evaluasi Sistem Pendidikan oleh Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Terhadap Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah.

“PBD bertujuan untuk memberikan perbaikan pembelanjaan anggaran serta pembenahan sistem pengelolaan satuan pendidikan yang efektif, akuntabel, dan konkrit,” jelas Junaidi. Ia menambahkan bahwa PBD difokuskan untuk mengidentifikasi masalah yang berasal dari data pada platform Rapor Pendidikan, dengan langkah-langkah sederhana yaitu Identifikasi, Refleksi, dan Benahi (IRB).

Contoh konkret yang diberikan oleh Junaidi adalah bagaimana mengaktifkan akun id pembelajaran. “Masih banyak satuan pendidikan yang belum maksimal. Disdikbud mendorong mengaktifkan akun id aktif ini agar akun pembelajaran bisa mendongkrak rapor pendidikan. Saat ini kondisi Kutim masih di angka persentase 59,61,” ungkapnya.

Junaidi juga menyoroti pentingnya merencanakan kegiatan pendidikan secara tahunan dan mengelola (kumpulan data satuan pendidikan dasar dan menengah) dengan sistem mekanisme yang baik. “Semua input sudah tersistem, tidak bisa lagi laporan manual. Harapan kita, dengan Bimtek ini, satuan pendidikan dapat mengetahui sistem mekanisme dan melihat perubahannya di tahun-tahun berikutnya,” tambahnya.

Peserta Bimtek diharapkan dapat memahami dengan baik semua materi yang disampaikan oleh narasumber, sehingga implementasi PBD di Kutim dapat berjalan sesuai tujuan. Achmad Junaidi juga menyampaikan harapannya agar semua pihak terlibat aktif dan semangat dalam upaya memajukan sektor pendidikan di Timur. (AD01/)

267Dibaca

Berita Terkait

Kutai Timur Lipat Ganda Anggaran Beasiswa SD-SMP, Komitmen Dorong Pendidikan Berkualitas
Optimalkan Kurikulum Merdeka, Kutim Gelar Pelatihan untuk Guru Bahasa Inggris
Sultan Kutai Kartanegera Ke-21 Resmi Kukuhkan Pengurus LBAK Kutai Timur 2022-2027
Dukung Pembangunan Gereja HKBP, Manifestasi Nyata Bupati Kutim Wujudkan Toleransi dan Harmoni Keberagaman Beragama
Optimis, Bupati Kutai Timur Yakin Akan Raih Kembali Panji Pendidikan dari Pemerintah Provinsi
Hari Ibu ke-95 di Kutim, Menelusuri Sejarah dan Kontribusi Perempuan
Dispar Sebut Kemilau Batik Sebagai Ajang Promosi Pelaku Batik Lokal
Tutup Festival Kemilau Batik, Kasmidi Harap Dapat Menjadi Agenda Tahunan

Berita Terkait

Kamis, 4 April 2024 - 13:28 WITA

Kutai Timur Lipat Ganda Anggaran Beasiswa SD-SMP, Komitmen Dorong Pendidikan Berkualitas

Kamis, 4 April 2024 - 13:14 WITA

Optimalkan Kurikulum Merdeka, Kutim Gelar Pelatihan untuk Guru Bahasa Inggris

Selasa, 5 Maret 2024 - 19:09 WITA

Sultan Kutai Kartanegera Ke-21 Resmi Kukuhkan Pengurus LBAK Kutai Timur 2022-2027

Senin, 12 Februari 2024 - 17:34 WITA

Dukung Pembangunan Gereja HKBP, Manifestasi Nyata Bupati Kutim Wujudkan Toleransi dan Harmoni Keberagaman Beragama

Selasa, 2 Januari 2024 - 19:25 WITA

Optimis, Bupati Kutai Timur Yakin Akan Raih Kembali Panji Pendidikan dari Pemerintah Provinsi

Kamis, 21 Desember 2023 - 19:16 WITA

Hari Ibu ke-95 di Kutim, Menelusuri Sejarah dan Kontribusi Perempuan

Senin, 4 Desember 2023 - 10:09 WITA

Dispar Sebut Kemilau Batik Sebagai Ajang Promosi Pelaku Batik Lokal

Senin, 4 Desember 2023 - 10:06 WITA

Tutup Festival Kemilau Batik, Kasmidi Harap Dapat Menjadi Agenda Tahunan

Berita Terbaru

Pendidikan & Sosial Kebudayaan

Kutai Timur Lipat Ganda Anggaran Beasiswa SD-SMP, Komitmen Dorong Pendidikan Berkualitas

Kamis, 4 Apr 2024 - 13:28 WITA

Pendidikan & Sosial Kebudayaan

Optimalkan Kurikulum Merdeka, Kutim Gelar Pelatihan untuk Guru Bahasa Inggris

Kamis, 4 Apr 2024 - 13:14 WITA

Maaf, Klik Kanan Tidak Diperkenankan Pada Laman Ini
Maaf, Text Pada Laman Ini Tidak Dapat Diseleksi
Sorry this site is not allow cut.
Maaf, Tidak Diizinkan Mencopy Isi Laman Ini
Sorry this site is not allow paste.
Sorry this site is not allow to inspect element.
Sorry this site is not allow to view source.